S9lDhu6LkxjygaNz5NBtSKYg1GVHgG5qztYKRNlJ

Lowongan Kerja PT Yuasa Industrial Battery Indonesia

KABARLOKER.ASIA — PT Yuasa Industrial Battery Indonesia adalah Perusahaan Patungan antara PT Santi Yoga - GS Yuasa Internasional Ltd. - GS Yuasa Siam Industry. Kami adalah perusahaan Distributor Aki Industri terbaik dan terbesar di Indonesia.

PT. Santi Yoga merupakan agen tunggal resmi baterai Yuasa di Indonesia. Sejak tahun 1975, PT. Santi Yoga terdiri dari 2 divisi yaitu baterai otomotif dan baterai industri. Pada tanggal 1 April 2021 didirikan PT. Yuasa Industrial Battery indonesia untuk menjalankan bisnis baterai traction dan baterai industri. pada tanggal 1 juli 2021 secara resmi bisnis divisi Battery Industrial PT. Santi Yoga dialihkan kepada PT. Yuasa Industrial Battery Indonesia.

Lowongan Kerja PT Yuasa Industrial Battery Indonesia

SALES ENGINEER

REQUIREMENTS

  • S1 from any major, preferably in Engineering
  • Min. 2 years experience in Sales (fresh graduates with internship experience in sales)
  • Preferable with experience in selling industrial products (B2B)
  • Familiar with traction and industrial battery
  • Have driving license (A and C)
  • Proficient in English and Microsoft Office

PENDAFTARAN

PLEASE SEND YOUR CV TO:

ybind@yuasa-ind.co.id 
SUBJECT: POSITION - NAME

Related Posts

Related Posts